Pernah ga sih hidung kamu serasa sesak padahal tidak sedang flu, nah jika iya lakukan hal berikut supaya hidung kamu plong ga mampet lagi.
Yang pertama sediakan air hangat di bejana atau gayung karna nantinya akan digunakan untuk mengalirkan air ke lubang hidung secara bergantian seperti digambar.
Kemudian beri garam sedikit saja, aduk hingga tercampur
Berikutnya kucurkan ke salah satu lubang hidung hingga keluar dari lubang hidung satunya sambil menutup tenggorokan biar air tidak masuk.
Jika sudah lakukan hal sebaliknya melalui lubang hidung satunya.
Nah setelah beberapa kali maka hasilnya akan membuat hidung menjadi plong dan juga mengurangi gejala penyakit sinus.
Cara ini sudah saya coba dan hasilnya sangat memuaskan.
Total Tayangan Halaman
Popular Posts
-
OK sebelumnya saya ucapkan terimakasih bagi yang sudah mampir ke blog sederhana saya ini, mungkin saya akan menjawab pertanyaan seputar ba...
-
Aneh saya bermaksud mengganti foto profile twitter tetapi tidak bisa, coba browsing yang ada hanya setingan lama.Seharusnya cara ganti fot...
-
Cara menggunakan cubase sebenarnya hampir mirip dengan nuendo namun tentu ada perbedaan didalamnya tetapi saya tidak akan membahas persamaan...
-
Huh dasar cuma nyari sensasi saja waktu itu miyabi sekarang sora aori yang di undang ke indonesia untuk main film.Coba deh sesekali orang-or...
0 komentar:
Posting Komentar
Terimakasih Atas Kunjungannya